Uncategorized

Bhabinkamtibmas, Polsek Tanete Riattang Polres Bone Dampingi Lurah Majang Pantau Kegiatan Vaksinasi

BONE – Manurunge, Dalam upaya mendukung program pemerintah untuk memutus mata rantai penyebaran covid 19, khususnya di kelurahan Majang, pihak UPT PKM Watampone melaksanakan kegiatan Vaksinasi di Kantor Lurah Majang kecamatan Tanete Riattang Barat Kabupaten Bone,  (27/12/2021).

Aipda Ulfiadi selaku Bhabinkamtibmas Polsek Tanete Riattang bersama dengan lurah Majang memantau langsung kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan di Kantor Lurah.

Kapolsek Tanete Riattang AKP Andi Ikbal, S.Pd, M.H membenarkan tentang kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan oleh pihak UPT PKM Watampone tersebut “tutur kapolsek

Dengan adanya kegiatan terobosan semacam ini,kedepan dapat tercapai sesuai dengan harapan dan program pemerintah guna memutus mata rantai penyebaran dan penularan covid 19″tambah kapolsek

Kegiatan vaksinasi kali ini kami lakukan pengamanan serta monitoring,sehingga pada saat pelaksanaan vakainasi dapat berjalan aman,tertib dan lancar dan pastinya tetap sesuai aturan prokes”ucap bhabin

Pada kesempatan tersebut tidak lupa juga bhabinkamtibmas menghimbau kepada masyrakat terutama masyarakat yang mengikuti vaksinasi hendaknya pasca vaksinasi agar tetap mematuhi prokes ditengah wabah pandemi covid 19″tutup bhabin

Laporan : K**

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *